top of page

About Company

Selamat datang, SKM Group Property adalah perusahaan holding properti yang memadukan keunggulan bisnis dengan komitmen kuat terhadap keberlanjutan lingkungan dan sosial. Kami percaya bahwa properti tidak hanya tentang bangunan, tetapi tentang menciptakan ruang hidup yang berkelanjutan dan sejahtera bagi generasi masa depan.

 

Visi kami adalah menjadi pemimpin di industry properti yang menginspirasi Perubahan positif melalui praktik bisnis yang bertanggung jawab dan berkelanjutan. Kami fokus pada pengembangan property yang ramah lingkungan, mengurangi jejak karbon, dan meningkatkan kualitas hidup Masyarakat sekitar.

OUR VISION

Menjadi perusahaan properti terkemuka yang memadukan keunggulan bisnis dengan keberlanjutan lingkungan dan sosial.

OUR MISSION

- Mengembangkan properti yang ramah lingkungan dan berkelanjutan.

- Menciptakan nilai jangka panjang bagi pemegunan saham dan stakeholder.

- Menerapkan praktik bisnis yang bertanggung jawab dan transparan.

- Menghadirkan pengalaman tinggal yang lebih baik dengan ruang yang fungsional, nyaman, dan estetis.

- Meningkatkan kualitas hidup masyarakat sekitar.

+62 812-4114-5807

Head Office

Menara Cakrawala, Lt. 14

JL. M.H.Thamrin No.9

Jakarta Pusat 10340, Indonesia

Branch

Jalan Kalimantan No.10
Merdeka, Bandung

Jawa Barat, Indonesia

  • Instagram

© 2035 by SKM Group Indonesia. Powered and secured by Wix 

bottom of page